Kebijakan Privasi & Peraturan ForNesia
Selamat datang di website kami (www.fornesia.com). Kami menyadari bahwa privasi sangat penting, untuk itu kami berusaha menuliskan beberapa kebijakan privasi yang berhubungan dengan penggunaan website ini. Jika Anda menggunakan tulisan yang ada pada website ini berarti Anda setuju untuk mematuhi dan terikat oleh persyaratan dan ketentuan yang kami tetapkan. Mohon dibaca dengan teliti sebelum Anda mendaftarkan diri dan berpartisipasi pada forum ForNesia. Dengan mengakses situs ForNesia dan bergabung menjadi Keluarga ForNesia maka Anda menyatakan bahwa Anda setuju untuk mematuhi peraturan-peraturan di bawah ini:
- Yang berkunjung ke website/Forum ini (www.fornesia.com) dari berbagai karakter dan latar belakang yang berbeda. Mereka mempunyai hak untuk memberikan artikel yang telah kami buka disini. Kami memang memoderasi thread/komentar dan tidak meloloskan thread/komentar tertentu dengan alasan tertentu, namun adakalanya kami melakukan persetujuan tanpa membaca terlebih dahulu keseluruhan isi thread/komentar tersebut. Maka dari itu segala konsekuensi yang muncul dari setiap thread/komentar adalah sepenuhnya tanggung jawab dari pembuat thread/komentar. Untuk itu silakan isi dari thread/komentar dengan mempertimbangkan etika, hukum dan undang-undang serta segala peraturan yang berlaku di Wilayah hukum Republik Indonesia.
- Dilarang membuat thread/komentar dengan menyertakan link (tautan) kepada situs porno, perjudian dan atau situs-situs yang dilarang secara hukum oleh undang-undang hukum di Indonesia. Termasuk dilarang membuat thread/komentar yang berisi provokasi, kata atau kalimat yang melanggar hukum di Indonesia.
- Jika thread/komentar meninggalkan link (tautan) pada website tertentu. Maka isi dari website tertaut sepenuhnya merupakan tanggung jawab pembuat thread atau pemberi komentar dan pemilik website tersebut. Jika Anda merasa ada yang menggunakan nama atau website Anda dalam thread/komentarnya, silakan menghubungi kami dan kami akan menghapus thread/komentar yang bersangkutan sesuai permintaan Anda.
- Apabila Anda berpartisipasi pada forum di situs ini, Anda menjamin bahwa Anda tidak akan:
- +Merusak nama baik, mengancam, melecehkan atau menghina orang lain.
- +Mengeluarkan pernyataan yang berbau SARA (Suku, Agama, Ras).
- +Menyarankan tindakan melanggar hukum atau berdiskusi yang mengarahkan pada tindakan melanggar hukum.
- +Menerbitkan dan menyebarkan materi yang melanggar hak cipta pihak ketiga atau melanggar hukum.
- +Menerbitkan atau menyebarkan materi dan bahasa yang bersifat pornografi, vulgar dan tidak etis.
- Server website ini bukan milik kami pribadi melainkan kami menyewa (hosting) kepada pihak lain. Untuk itu kami tidak bisa menjamin data Anda 100% sepenuhnya akan aman, akan tetapi kami berjanji tidak akan pernah mempublikasikan atau memberikan data Anda kepada pihak lain termasuk email terkecuali jika Anda melanggar kebijakan privasi yang telah kami tetapkan atau jika diperlukan oleh pihak yang berwajib dalam kepentingan penegakan hukum.
- Dalam hal pemasangan iklan oleh pihak ketiga, segala materi iklan dan konsekuensi yang muncul darinya sepenuhnya menjadi tanggung jawab pemasang iklan. Dan bisa jadi mereka (pemasang iklan) memasang pengirim request (misalnya alamat IP) langsung ke browser Anda tanpa sepengatuan kami. Maka dalam hal tersebut (permintaan alamat IP) sepenuhnya menjadi tanggung jawab pemasang iklan tersebut.
- Beberapa partner iklan kami mungkin saja menggunakan cookies (penangkap jejak) di situs kami. ForNesia tidak memiliki kontrol atau akses terhadap cookies yang digunakan pihak ketiga tersebut.
- ForNesia tidak dapat dituntut untuk segala pernyataan, kekeliruan, ketidak tepatan atau kekurangan pada segala konten yang dikirim oleh Anggota/Member situs atau pengunjung pada forum-forum di ForNEsia. ForNEsia tidak bertanggung jawab atas ketepatan isi informasi dari peserta forum manapun, dan tidak akan mempunyai tanggung jawab hukum untuk hasil diskusi di forum.
- Anda wajib memastikan bahwa setiap materi yang Anda terbitkan di ForNesia baik berupa tulisan, gambar maupun materi multimedia lainnya tidak melanggar hak cipta, paten, merek atau hak pribadi dan kepemilikan intelektual lainnya dari pihak ketiga, dan diterbitkan hanya dengan izin daripada pihak ketiga tersebut.
- Isi dari pesan-pesan yang ada di ForNesia tidak akan diubah oleh ForNesia dengan cara apapun. Namun, ForNesia berhak untuk menghapus pesan yang dianggap tidak sesuai dan melanggar konteks. Apabila Anda menemukan ada pesan yang tidak sesuai dan melanggar, harap hubungi Administrator situs.
- ForNesia tidak memonitor setiap pesan yang terbit di situs ini setiap saat. Apabila Anda hendak menghubungi ForNesia, harap mengirimkan email melalui alamat yang tercantum di bagian lain situs ini.
Apabila Anda tidak mampu memenuhi peraturan-peraturan yang dicantumkan diatas, ForNesia berhak untuk melakukan tindakan lebih lanjut. Bagi para pihak yang melanggar peraturan-peraturan ini dapat dihentikan keanggotaannya atau aksesnya tanpa peringatan terlebih dahulu.
Peraturan-peraturan yang disebut di atas dapat diubah dari waktu ke waktu oleh ForNesia tanpa pemberitahuan Terlebih dahulu.
Privacy Policy & Rule of ForNesia
Welcome to our website (www.fornesia.com). We recognize that privacy is important, therefore we try to write some of the privacy policy associated with the use of this website. If you use the existing writings on this website you are agreeing to comply with and be bound by the terms and conditions that we set. Please read carefully before registering and participating. By accessing this site or register an account will constitute your agreement to comply with these rules:
- A visit to this website (www.fornesia.com) of different characters and backgrounds. They have the right to provide articles that we have opened here. We did moderate the thread or comment and do not pass a particular thread or comment for any reason, but sometimes we do without reading the prior approval of the overall content threads or comments. Therefore any consequences arising from any thread or comment is the sole responsibility of the author or the comment threads. For that please the content of threads or comments to consider ethical, legal and law and all applicable regulations in the Territory of the Republic of Indonesia.
- Prohibited from making thread or comment with a link (link) to porn sites, gambling sites and or legally prohibited by statute law in Indonesia. Includes banned from making threads or comments containing provocation, words or sentences that violate the law in Indonesia.
- If the thread or leave comments link (link) on a particular website. So the content of the linked website is the sole responsibility yarn manufacturer or its comments and the owner of the website. If you feel there is using your website name or in threads or comments, please contact us and we will remove the relevant thread or comment at your request.
- If you participate in any forum on the site, you warrant that you will not:
- +Defame, abuse, harass or threaten others.
- +Make any bigoted, hateful, or racially offensive statements.
- +Advocate illegal activity or discuss illegal activities with the intent to commit them.
- +Post or distribute any material that infringes and/or violates any right of a third party or any law.
- +Post or distribute any unethical, pornographic, vulgar, obscene, discourteous, or indecent language or images.
- This web server does not belong to us personally but we rented (hosting) to the other party. For we can not guarantee that your data will be 100% completely safe, but we promise you'll never publish or provide your details to other parties including email unless you violate the privacy policy we have set or if required by the relevant authorities in the interests of law enforcement.
- In terms of advertising by third parties, all the creatives and the consequences that arise from them entirely the responsibility of the advertiser. And may be they (advertisers) to install the sender requested (eg an IP address) directly into your browser without sepengatuan us. So in that respect (request IP address) is fully the responsibility of the advertiser.
- Some of our advertisers may use cookies (catcher trail) on our site. ForNesia not have control or access to third-party cookies that use them.
- ForNesia shall not be liable for any statement, misstatement, inaccuracy or omission of any type for any content submitted by a site member or visitor on any forum. ForNesia bears no responsibility for accuracy of comments of any participants and will bear no legal liability for discussion results.
- You are responsible for ensuring that any material you post on ForNesia (text, images, or other multimedia content) does not violate or infringe upon the copyright, patent, trademark or any other personal or proprietary rights of any third party, and is posted with the permission of the owner of such rights.
- The contents of messages will not be changed or altered by the ForNesia in any way. However, ForNesia reserves the right to delete any messages it believes are unsuitable in content. If you find any posts objectionable or offensive, please contact the forum administrator.
- ForNesia does not monitor the messages on the forum in this Website on regular basis. Those who wish to contact the ForNesia should use the e-mail links contained elsewhere in this Website.
These rules may be modified from time to time by the ForNesia without prior notice.